Khasiat Herbal Majakani Razie. Anda para wanita, pasti mengenal jamu manjakani. Jamu yang satu ini memang terkenal memiliki banyak sekali khasiat, terutama untuk membasmi virus dan bakteri.
Salah satunya adalah bakteri yang berhubungan dengan organ intim kewanitaan. Namun yang tidak banyak diketahui orang adalah, tanaman ini, tidak hanya mampu mengatasi berbagai macam permasalahan pada organ intim kewanitaan saja.
Namun beberapa khasiat dalam tanaman tersebut juga mampu mengobati beberapa jenis penyakit lainnya, seperti gula darah tinggi, obat untuk sakit gigi, mengurangi peradangan pada gusi, dll.
Mengenal Tanaman Herbal Manjakani
Manjakani atau dalam bahasa ilmiahnya Quertus infectoria ini adalah, salah satu tumbuhan herbal, yang sudah sejak lama digunakan dalam berbagai macam pengobatan herbal di daratan Asia.
Salah satu bagian pohon yang digunakan dalam pengobatan adalah buahnya. Bentuknya bulat, dan berukuran kecil, sedangkan teksturnya keras seperti sebuah cangkang.
Kandungan nutrisi yang ada di dalam manjakani sendiri cukup banyak, seperti kandungan Vitamin A, Vitamin C, serat, karbohidrat, protein, zat besi, acid tanic, kalsium, antioksidan, Tanin, dll.
Dengan berbagai macam kandungan nutrisi yang ada di dalam buah tersebut, wajar saja jika buah ini mengandung beberapa zat tertentu yang baik untuk tubuh, seperti zat antidiabetik, antiinflamasi, antivirus, antitremorin, antijamur, anti bakteri, sebagai anastesi lokal, dan larvasida.
Tentunya tidak mengherankan, ketika Anda mengkonsumsi buah ini secara rutin. Berbagai macam penyakit yang ada di dalam tubuh, dapat teratasi dengan baik, termasuk di dalamnya berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ intim kewanitaan.
Herbal Majakani Razie
Dahulu, ketika Anda ingin memperoleh khasiat dari herbal manjakani tersebut, maka Anda harus meraciknya terlebih dahulu. Kondisi seperti ini tentu cukup merepotkan.
Namun kini, dengan hadirnya berbagai jamu herbal manjanaki, Anda tidak perlu lagi meracik buah berwarna kecokelatan tersebut. Anda hanya perlu mengonsumsinya, atau menggunakannya secara rutin.
Salah satu jamu manjakani yang dapat Anda temukan di pasaran dengan mudah adalah manjakani Razie. Seperti namanya, maka jamu yang satu ini, menggunakan bahan buah manjakani sebagai bahan utamanya.
Buah herbal tersebut, kemudian diolah secara tradisional, namun tentunya memenuhi standar sanitasi dan juga higienitas dari pihak LPPOM. Hasilnya jamu yang dihasilkan, adalah jamu yang berkualitas, berkhasiat tinggi dan pastinya higienis.
Yang tidak banyak orang ketahui, Majakani Razie sudah sejak lama diproduksi oleh salah satu pengrajin jamu, yang berasal dari salah satu kecamatan di Provinsi Aceh, tepatnya di kecamatan Teunom.
Itu sebabnya, orang mengenal jamu ini dengan sebutan jamu Teunom. Pengrajin tersebut bernama Siti Hawa Ibrahim, dan kini usaha tersebut diteruskan oleh anaknya atau ke generasi kedua yang bernama Radhiah.
Nama Razie ini sendiri diambil dari nama Radhiah. Dari sana hingga memasuki generasi keempat, jamu yang satu ini, mulai diberi merk manjakani Razie termasuk memberikan hak paten, lalu diedarkan secara lebih luas. Tidak hanya melingkupi kawasan Aceh saja, namun juga ke berbagai daerah di Indonesia.
Ciri Dan Bentuk Fisik Dari Jamu Majakani Razie
Seperti yang telah disebutkan di atas, buah manjakani yang digunakan dalam jamu manjakani Razie ini, adalah murni buah manjakani. Buah tersebut kemudian diproses menggunakan 2 kali pengolahan.
Hasilnya, tekstur jamunya lebih halus, lebih padat, dan warnanya lebih kecoklatan dibandingkan dengan jamu sejenis.
Selain itu, jamu yang diproduksi oleh Razie ini, tidak menggunakan minyak kayu putih, dalam proses pembuatan jamunya, hingga hasilnya butiran jamu tidak terlalu mengkilap. Yang perlu Anda ketahui, warna dan tekstur inilah yang secara umum menentukan kualitas jamu manjani Aceh itu sendiri.
Kelebihan Jamu Majakani Razie
Ada beberapa kelebihan yang akan Anda peroleh, ketika mengonsumsi jamu Manjakani dari Aceh yang satu ini, yaitu :
- Ini adalah resep asli dari pendiri jamu Razie itu sendiri, yang bernama Siti Hawa Ibrahim. Yang mana jamu ini, sudah mulai diproduksi sejak tahun, 1927. Tentunya ini adalah resep turunan yang tidak perlu diragukan lagi kualitasnya.
- Jamu dari Aceh ini juga sudah mempunyai pabrik dan juga perusahaan resmi. Tidak hanya itu, pabrik ini, sudah berlisensi dan juga terdaftar secara resmi.
- Seluruh rangkaian produksi jamu, mulai dari proses pemilihan bahan, proses produksi, hingga pengemasan, seluruhnya dilakukan di dalam pabrik milik sendiri. Bukan termasuk produk repacking, atau mempacking ulang. Itu sebabnya, kualitas produk jamu yang diproduksi oleh Razie ini, terjamin dan terjaga kualitasnya.
- Seluruh rangkaian proses pembuatan jamu manjakani Razie ini, sudah memenuhi standar BPOM, dan pastinya diawasi oleh para tenaga apoteker, yang berasal dari dinas kesehatan setempat. Hal ini tentunya dilakukan untuk menjaga kualitas serta keamanan dari produk itu sendiri.
- Seperti namanya jamu herbal. Maka dalam proses pembuatan dan pengemasan produk jamu ini, tidak menggunakan bahan kimia apa pun. Itu sebabnya, mengonsumsi produk ini secara rutin aman, dan pastinya bergaransi.
- Produk jamu ini, sudah dilengkapi dengan label halal dari MPUI Aceh, lalu ada juga label dari LPPOM dan termasuk izin DINKES setempat.
Manfaat Mengkonsumsi Jamu Majakani Razie
Setelah mengenal berbagai macam keuntungan yang akan Anda dapatkan ketika menggunakan serta mengonsumsi manjakani Razie ini.
Berikutnya Anda perlu mengetahui berbagai macam manfaat dari jamu herbal tersebut, antara lain :
Mengatasi Keputihan
Seperti diketahui bersama, mengonsumsi jamu ini, secara rutin, mampu mengatasi berbagai macam bakteri yang ada di dalam tubuh, termasuk bakteri yang menyebabkan keputihan. Produk ini mampu mengatasi keputihan ringan, hingga keputihan berat.
Mengatasi Bau Tidak Sedap
Selain mampu mengatasi masalah keputihan, konsumsi obat herbal ini secara rutin juga mampu mengatasi dan juga menghilangkan bau tidak sedap, rasa gatal, dan juga munculnya lendir berlebih di organ intim kewanitaan.
Mengatasi dan Menyembuhkan Berbagai Penyakit di Organ Kewanitaan
Mengonsumsi obat herbal ini secara rutin, juga mampu mencegah, mengatasi serta mengobati berbagai macam penyakit yang biasanya muncul di organ kewanitaan. Jenis penyakit yang dimaksud antara lain, miom, kista, dan juga penebalan pada dinding rahim.
Mengembalikan Elastisitas Otot Kewanitaan
Selain mampu mengatasi berbagai macam jenis penyakit yang sering muncul di dalam organ intim kewanitaan, produk ini juga mampu mengembalikan elastisitas otot-otot kewanitaan.
Hingga otot kewanitaan akan kembali pulih seperti sedia kala, atau seperti perawan kembali. Ketika kondisi ini terjadi, bukan tidak mungkin, hubungan suami istri akan tampil lebih harmonis.
Mengatasi Nyeri Haid
Haid tidak teratur, atau nyeri ketika sedang haid, adalah masalah yang seding dihadapi oleh sebagian wanita. Salah satu cara untuk mengatasinya adalah dengan mengonsumsi obat herbal yang satu ini.
Berbagai macam khasiat yang ada di dalam obat herbal ini, mampu membantu melancarkan serta membuat haid jadi teratur, dan juga menghilangkan nyeri haid.
Membantu Membersihkan Rahim
Seperti organ tubuh lainnya, dinding rahim juga tidak luput dari berbagai macam kotoran dan Zat tidak berguna lainnya. Beberapa kandungan yang ada di dalam produk ini, mampu membersihkan dan menghilangkan berbagai macam kotoran dan zat tidak berguna tersebut.
Hasilnya dinding rahim jadi lebih bersih. Khusus untuk Anda yang sulit memperoleh keturunan, maka ini akan menjadi salah satu cara, untuk membantu program kehamilan Anda.
Membuat Vagina Menjadi Wangi
Mengonsumsi, serta menggunakan produk herbal yang satu ini secara teratur, juga membuat organ kewanitaan jadi terasa lebih kesat, wangi, dan pastinya nyaman. Untuk memperoleh manfaat seperti ini, Anda dapat mengonsumsi produk ini, 1 kali dalam seminggu secara rutin.
Cara Pakai Majakani Razie
Setelah mengetahui berbagai macam keuntungan serta aneka manfaat yang akan Anda peroleh, ketika mengonsumsi jamu majakani Razie ini.
Maka berikut adalah ulasan mengenai aturan pakai atau dosis pakai dari produk tersebut. Aturan pakai atau dosis obat herbal ini cukup beragam, hal ini tergantung jenis penyakit, serta kadar penyakit yang ada di dalam tubuh itu sendiri.
Keputihan, Gatal dan Bau Pada Organ Intim Kewanitaan
Bagi Anda yang mempunyai masalah keputihan, rasa gatal pada organ kewanitaan, dan aroma tidak sedap pada organ kewanitaan.
Maka cara mengatasi untuk Anda yang sudah menikah, adalah dengan mengonsumsi 1 butir pil manjakani herbal setiap malam, dan 1 butir lagi dimasukkan ke dalam organ intim kewanitaan, lakukan hal ini, 2 kali dalam seminggu.
Sedangkan untuk Anda yang belum menikah, sebaiknya konsumsi 2 butir pil herbal setiap malam sebelum tidur. Lakukan hal ini secara rutin, hingga keputihan hilang.
Menghilangkan Bakteri di Saluran Kencing dan Juga Jenger Ayam
Apabila bakteri muncul di dinding saluran kencing atau jenger ayam, maka cara mengatasinya khusus untuk Anda yang sudah menikah adalah, mengonsumsi 2 butir tablet herbal setiap malam, dan 1 butir dimasukkan ke dalam organ intim. Lakukan hal ini, 2 kali dalam seminggu.
Sedangkan untuk Anda yang belum menikah, maka cara mengatasinya adalah dengan mengonsumsi 2 butir pil setiap malam, sedangkan 2 butir lagi di pagi hari. Lakukan hal tersebut, secara rutin, hingga bakteri di saluran kencing dan juga jenger ayam, hilang.
Mengatasi Keputihan Parah
Apabila Anda mempunyai masalah dengan keputihan yang cukup parah, menderita miom, kista, atau bahkan penebalan dinding rahim, terutama untuk Anda yang sudah menikah.
Maka cara mengatasinya adalah dengan mengonsumsi 2 butir pil setiap malam sebelum tidur. Selain itu, masukkan 2 butir lainnya ke dalam organ intim kewanitaan. Lakukan hal ini, 2 kali dalam seminggu secara rutin.
Bagi Anda yang belum menikah, cara mengatasinya adalah dengan mengonsumsi 2 butir pil setiap malam, dan 2 butir lagi pada pagi hari. Lakukan hal tersebut, secara rutin, hingga berbagai penyakit yang ada pada organ kewanitaan hilang.
Program Kehamilan
Khusus untuk Anda yang sedang melakukan program kehamilan, maka yang harus Anda lakukan adalah membersihkan keputihan terlebih dahulu. Hal ini dilakukan pada bulan pertama sebelum haid.
Setelah keputihan berhasil diatasi, berikutnya hentikan penggunaan pil manjakani tersebut, ketika haid sudah datang. Setelah haid selesai, berikutnya masukkan kembal pil manjakani ke organ intim kewanitaan sebanyak 1 kali dalam seminggu, sebanyak 1 butir.
Minggu berikutnya hentikan penggunaan pil, dan mulai berhubungan intim dengan pasangan. Pada bulan berikutnya, jika proses haid atau menstruasi masih datang, ulangi kembali, proses yang baru saja disebutkan, terutama memasukkan pil manjakani ke dalam organ intim kewanitaan sebanyak 1 butir, 1 kali dalam seminggu.
Lakukan hal ini, hingga kehamilan sudah Anda dapatkan. Jika Anda sudah dinyatakan hamil, maka hentikan konsumsi produk.
Mengatasi Penyakit Lainnya
Tidak hanya mampu mengatasi berbagai macam penyakit yang terjadi pada organ kewanitaan, manjakani Razie ini juga terbukti mampu mengatasi berbagai macam penyakit lainnya.
Ambeien atau Wasir
Apabila Anda mempunyai penyakit ambeyen atau wasir, maka cara menggunakan obat hebal tersebut adalah dengan memasukkan 1 butir pil manjakani ke dalam anus, sebanyak 1 kali dalam seminggu.
Jika kondisnya sudah cukup parah, sebaiknya masukkan 2 butir pil manjakani ke dalam anus, lakukan hal ini 2 kali dalam seminggu. Dalam proses pengobatan ini, diharapkan Anda untuk beristirahat, dan tidak melakukan berbagai pekerjaan berat terlebih dahulu, terutama ketika jamu baru dimasukkan ke dalam anus.
Maag, Pegal-pegal, Diare
Apabila Anda mempunyai sakit maag, pegal-pegal atau bahkan daire, sebaiknya konsumsi obat tersebut, 2 butir setiap malam hari, hingga penyakit reda. Selain itu, Anda yang mempunyai sakit pinggang juga dapat mengonsumsi produk tersebut. Sesuai takaran yang dimaksud.
Catatan Dalam Menggunakan Produk Majakani Razie
Ada sedikit catatan ketika Anda menggunakan produk majakani Razie herbal yang satu ini, terutama ketika dimasukkan ke organ intim kewanitaan, yaitu :
Sebaiknya Gunakan Jari Telunjuk
Pastikan jari yang dimaksud bersih, dan kukunya tidak panjang. Anda dapat membersihkan jari tersebut, menggunakan sabun khusus untuk mandi. Masukkan herbal sedalam ± 5 cm, dengan cara didorong, kemudian lepaskan.
Khusus Untuk Pengobatan
Ketika herbal sudah dimasukkan, maka diamkan selama beberapa hari. Dari sana, jamu akan mulai bereaksi, dengan cara meleburkan diri, bersama keputihan atau bakteri lain yang ada di organ intim kewanitaan.
Jamu kemudian mulai membasmi berbagai macam penyakit, yang ada di dalam organ intim kewanitaan tersebut. Selang beberapa hari ke depan, atau sekitar 1 hingga 4 hari ke depan, biasanya herbal akan keluarga lagi, namun kali ini, bersama keputihan atau penyakit lainnya.
Lama tidaknya herbal ini kembali ke luar, tentunya tergantung kondisi penyakit keputihan atau hal lainnya yang ada di dalam organ kewanitaan tersebut. jika tidak terlalu parah, maka akan keluar lebih cepat. Demikian pula sebaliknya.
Ketika Keluar
Herbal akan berbentuk gumpalan kapas basah yang berwarna putih, atau ada juga yang warnanya putih kekuningan.
Yang artinya bakteri yang ada pada organ intim sedikit. Sebaliknya, jika yang keluar berwarna kekuningan, artinya bakteri yang ada pada organ intim cukup banyak.
Reaksi Penggunaan Produk Majakani Razie Untuk Setiap Orang Berbeda-beda
Hal ini tentunya tergantung kondisi tubuh, kondisi penyakit, termasuk kondisi hormon yang ada di dalam tubuh itu sendiri. Ada kalanya reaksi yang ditimbulkan cepat, namun ada juga yang mempunyai reaksi yang lambat.
Penggunaan herbal majakani Razie ini tentunya sangat aman, untuk digunakan atau dikonsumsi secara teratur. Terutama ketika Anda mengonsumsi produk terebut, sesuai dengan aturan yang berlaku.
Hasilnya berbagai macam penyakit yang ada di dalam tubuh, termasuk di organ intim akan hilang secara perlahan. Walaupun demikian, ada baiknya jika Anda masih tetap mengonsumsi produk ini, agar organ intim kewanitaan atau tubuh tetap terjaga kesehatannya.